facebook likes google exchange

Rabu, 28 Desember 2011

Aplikasi For Android


Hei sahabat postingan saya kali ini akan memberikan beberapa aplikasi untuk smartphone android yang mungkin berguna untuk kalian semua.

Silahkan di download aplikasinya.

1.2x Client ( Remote desktop Client ) DOWNLOAD


Aplikasi ini berguna untuk saya ketika sedang tidak berada dimeja kantor, tapi membutuhkan akses ke komputer yang berada diatasnya. Terkadang ketika sedang meeting diruangan lain tapi tidak membawa laptop, nah aplikasi ini bisa menjadi alternatif untuk mengaksesnya.

Untuk menggunakan 2x Client syaratnya adalah Android gadget kita harus berada di satu network dengan PC windows yang akan kita remote.

Keunggulan aplikasi ini dibanding aplikasi remote yang lain adalah aksesnya yang cepat dan penggunaannya pun mudah. Tertarik mencoba ?


2. gStrings – Guitar Tuner DOWNLOAD


Suka main gitar dan masih belajar seperti saya ?? pasti anda sering mendapat kesulitan melakukan stem gitar. Tunning gitar membuthkan kepekaan telinga dan kebiasaan mendengar nada.

Cara lama yang masih sering dipakai adalah tuning dengan menyamakan nada melalui keyboard atau gitar lain yang sudah stem.

gStrings ini menarik, selain namanya yang “sexy” tentunya, tuning gitar menjadi sangat mudah, dengan fitur tune auto, dengan sangat mudahnya melakukan tuning setiap senar gitar.


Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda semua.
Silahkan di download.

Salam Blogger.
Bayu Anugrah.






0 komentar:

Posting Komentar